Resep Cara Membuat Chicken Biriyani

Resep Cara Membuat Chicken Biriyani - Banyak yang suka dgn biriyani ini, padahal yang makan tetangga dan teman kantor asal Bangladesh (laaah kan ini makanan mereka?!)



Salsabeel Sabeela



Bahan-bahan
  1. 2 ekor ayam dipotong
  2. Bum Resep Bakso bu untuk marinade ayam:
  3. 1 lemon ambil airnya
  4. 250 ml susu segar
  5. 2 sdm garam
  6. 2 sdm bubuk ketumbar
  7. 2 sdm bawang putih
  8. 1 sdm bubuk jinten
  9. 1 sdm bubuk kunyit
  10. 1/2 sachet biriyani masala(merk:radhuni/Shan )
  11. Bumbu yg ditumis:
  12. 9 buah cengkeh
  13. 7 buah kapulaga
  14. 7 cm kayu manis dipotong kecil
  15. 5 lembar daun salam/bay leave
  16. 5 cm jahe dicincang
  17. 3 buah bawang Bombay diiris tipis
  18. Secukupnya minyak goreng
  19. Bahan beras:
  20. 2 liter air
  21. Secukupnya garam
  22. 2 liter beras basmati



Langkah
  1. Campur semua bumbu kemudian masukkan ke ayam yg sdh dibersihkan, campur sampai rata,biarkan meresap selama satu jam.
  2. Panaskan minyak goreng , goreng bawang Bombay sampai kecoklatan. Baru masukkan semua bumbu yg ditumis
  3. Ganti Kmdn masukkan ayam yg sdh dimarinade, masukkan biriyani masala 1/2 pack saja. Masak hingga 70% matang
  4. Ganti Siapkan beras basmati untuk dicuci kemudian masak sampai 80% matang beri garam secukupnya. Kemudian taruh di baskom yang berlubang agar kering.
  5. Ganti Masukkan nasi ke sela sela ayam agar campur dengan kuah ayam( kuah ayam kira kira tinggal 1 gelas)
  6. Ganti Tutup panci rapat (saya bungkus dg serbet) Biarkan selama 30 menit api sangat kecil.
  7. Supaya tidak gosong dasar nasinya saya alasi tawa( flat fry pan)
Tambah langkah





Bagikan ya: Facebook Twitter Google+

Resep Cara Membuat Chicken Biriyani

Posted by someclassical, Published at 08.00.

Comments Facebook :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar